
SPESIFIKASI TEKNIK
Type ZX / ZR
DIMENSI
Panjang x lebar x tinggi Type ZX/ZR
3110 x 1250 x 1340 mm
Jarak sumbu roda 2100 mm
Ukuran bak (p x l x t)
1600 x 1250 x 550 mm
Berat kosong 325 Kg
Type ZXL/ZLR
DIMENSI
Panjang x lebar x tinggi
3510 x 1250 x 1340 mm
Jarak sumbu roda 2280 mm
Ukuran bak (p x l x t)
2000 x 1250 x 550 mm
Berat kosong 335 Kg
Jarak terendah ke tanah 165 mm
TRANSMISI
Kopling tipe basah majemuk
Transmisi 5 kecepatan bertaut tetap & 1 mundur
Pola pengoperan gigi N-1-2-3-4-5
SISTEM ELEKTRIK
Sistem pengapian CDI-AC, baterai
Busi NDX24EP-U9
Baterai 12V 10AH
MESIN
Tipe 4 langkah OHV pendingin air
Diameter x langkah 62 x 49,5 mm
Kapasitas silinder 149 cc
Daya maksimum 8,2 kw / 7500 r / min
Torsi maksimum 10 N.M / 5000 r / min
Sistem starter Elektrik dan Pedal
RANGKA
Tipe rangka kotak
Suspensi depan peredam kejut ganda
Suspensi belakang pegas daun & peredam kejut ganda
Rem depan tromol
Rem belakang tromol
Ban depan 5.00-R12-8PR (58 PSI)
Ban belakang 5.00-R12-8PR (58 PSI)
KAPASITAS
Tangki bahan bakar 13 liter (cadangan 1 liter)
Minyak pelumas mesin 1,5 liter pada penggantian periodik
Kapasitas minyak gardan 1000 cc
Daya angkut beban ZX/ZR 800 Kg
Daya angkut beban ZXL/ZXR 1000 Kg
center Mesin ( Penggerak Gardan di Tengah )
AXLE Belakang ( di Tengah )
Tersedia Double Gardan untuk ZXL